Kapolsek Rengasdengklok Hadiri Kegiatan Operasi Pasar Bersubsidi (OPADI) Yang Berlangsung Di Kec. Kutawakuya

    Kapolsek Rengasdengklok Hadiri Kegiatan Operasi Pasar Bersubsidi (OPADI) Yang Berlangsung Di Kec. Kutawakuya

    Polres Karawang Polda Jabar - Dalam rangka menyambut Hari Raya Idul adha 2024, Dinas Perindustrian dan Perdagangan Propinsi Jawa Barat mengadakan kegiatan Operasi Pasar Bersubsidi (Opadi)
    Kamis (13/06/2024)

    Kegiatan yang berlangsung di kantor Kecamatan Kutawaluya tersebut dihadiri langsung Bupati Karawang H.Aep Syaepuloh S.E, Asda 1 Eka Sanatha, Dandim 0604 Karawang Letkol Inf.Dede Hermawan S.M., M.Ip, Kepala Disperindag Kab.Karawang Yayat Hidayatullah., S H., M.M, Camat Kutawaluya Ade Setiawan S.STP., M.M, Kapolsek Rengasdengklok Polres Karawang Polda Jabar AKP H.Edi Karyadi.S.H, Danramil 0404Rengasdengklok Kapt.Ramin Nurmansyah serta para Kades Se - Kec. Kutawaluta Kab.Karawang

    Sesuai arahan Kapolres Karawang Polda Jabar AKBP Wirdhanto Hadicaksono S.I.K., M.Si. Kapolsek Rengasdengklok AKP H.Edi Karyadi.S.H mengatakan, kehadiran dalam acara tersebut dalam rangka menghadiri sekaligus pengamanan acara Operasi Pasar Bersubsidi (Opadi) menjelang Hari raya Idul adha Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Disperindag Propinsi Jawa barat , " Ujar Kapolsek AKP Edi Karyadi, Jumat (14/06/2024)

    "Adapun bentuk sembako yang di Jual dalam Operasi Pasar Bersubsidi ( OPADI ) Idul Adha 2024. sebanyak 1.174 Paket sembako dengan Harga per paket sebesar Rp 100.000; terdiri dari Beras Premium 5 Kg, Gula Premium 2 Kg dan Minyak Sayur 2 Kg , " Ujarnya

    Polres Karawang AKBP Wirdhanto Hadicaksono

    KARAWANG

    KARAWANG

    Artikel Sebelumnya

    Jumat Berkah Polsek Kotabaru Berikan Nasi...

    Artikel Berikutnya

    Dalam Giat "Jumat Curhat" Pemuda Rengasdengklok...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Danlanud Sultan Hasanuddin Buka Pendidikan Latihan Kerja TEMBSC Angkatan 31
    Permendikbudristek 44/2024: Dorong Profesionalisme dan Kesejahteraan Dosen
    Asrenum Panglima TNI Buka Bimtek Penyusunan dan Penerbitan Doktrin di Lingkungan TNI
    Dalam Rangka Ops Mantap Praja, Antisipasi 3C, Kapolsek Jatisari Lakukan Patroli Malam
    Patroli Prekat Polsek Purwasari Polres Karawang Cegah Gangguan Kamtibmas  
    Polsek Tirtajaya Gelar Apel Malam Minggu persiapan Giat KRYD di Wilayah Hukum Polsek Tirtajaya
    Jelang Pilgub dan Pilkada, Kapolsek Purwasari Ajak Para Tokoh Ikut Jaga Kamtibmas 
    Sampaikan Binluh Kamtibmas, Saat Bhabinkamtibmas Polsek Klari Sapa Warga Di Poskamling 
    Bergotong royong bersama warga, Bhabinkamtibmas membantu memperbaiki Masjid Di Desa Cibuaya
    Akses Jalan Sepi Kampung Munjul Desa CintalaksanaJadi Sasaran Monitoring Patroli Malam Polsek Tegalwaru-serta-ketua-kpuhadir
    Sosialisasi Pelarangan Knalpot Tidak Sesuai Spesifikasi Teknis Personel Polsek Lemahabang Saat Gatur Lalin
    Personel Polsek Lemahabang Gelar Patroli Mantap Praja Malam Jelang Pilkada Karawang 2024 Aman, Damai Dan Kondusif
    Kapolsek Tirtajaya bersama Anggota Monitoring dan Pengamanan Rangkaian Kegiatan Gebyar PATEN Kecamatan Tirtajaya 
    Sinergitas TNI POLRI dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Pakisjaya Aiptu Moch Husaini dengan Babinsa AD di Wilayah Hukum Polsek Pakisjaya Polres Karawang
    Sinergitas TNI POLRI dilakukan oleh Bhabinkamtibmas Polsek Pakisjaya dengan Babinsa AD dalam menjaga keamanan dan ketertiban di Wilayah hukum Polsek Pakisjaya
    Kapolsek Tirtajaya bersama Anggota Monitoring dan Pengamanan Rangkaian Kegiatan Gebyar PATEN Kecamatan Tirtajaya 
    Bhabinkamtibmas Polsek Lemahabang Imbau Warga Waspada TPPO
    Personel Polsek Tempuran Patroli Pastikan Malam Objek Penting Aman

    Ikuti Kami